OPTIMASI FAKTOR PROSES PEMBUATAN KOMPOSIT SEMEN/PLASTIK/FOAM DENGAN KOMBINASI METODE TAGUCHI DENGAN GREY RELATIONAL ANALYSIS

Muhamad, Fajri (2022) OPTIMASI FAKTOR PROSES PEMBUATAN KOMPOSIT SEMEN/PLASTIK/FOAM DENGAN KOMBINASI METODE TAGUCHI DENGAN GREY RELATIONAL ANALYSIS. Diploma thesis, Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
skripsi di kumpul_watermark.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (8MB)

Abstract

Proyek Akhir ini bertujuan untuk mencari nilai optimal dari pengujian daya serap
air, daya serap panas dan kuat tekan pada bata ringan dengan menggunakan
metode Taguchi yang dikombinasikan dengan metode Grey Relational Analysis.
Bata ringan yang diteliti adalah bata yang dibuat dengan campuran serat plastik
dan foam agent, selain bahan utamanya yang berupa pasir, semen dan air. Serat
plastik dan foam agent digunakan dengan hipotesis dapat membuat bata lebih
padat isinya dan lebih ringan. Hasil dari penelitian ini adalah didapatkan nilai
selisih nilai Grey Relational Grade terkecil dan terbesar, dengan urutan rangking
pertama yaitu faktor plastik dengan selisih terbesar dan terkecil 0,168, rangking
kedua adalah faktor semen dengan selisih terbesar dan terkecil 0,156 dan yang
rangking ketiga adalah faktor foam agent dengan selisih terbesar dan terkecil
0,127. Nilai optimal yang didapatkan dari pengolahan data secara bersamaan
untuk pengujian daya serap air, daya serap panas dan kuat tekan bernilai 0,785.
Kata Kunci: bata ringan, Taguchi-Grey Relational Analysis, daya serap air, daya
serap panas dan kuat tekan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Keywords: light brick, Taguchi-Grey Relational Analysis, water absorption, heat absorption, strong press
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Divisions: DIV Teknik Mesin dan Manufaktur
Depositing User: Mardliyah Ayu
Date Deposited: 16 Sep 2022 04:19
Last Modified: 16 Sep 2022 04:19
URI: http://repository.polman-babel.ac.id/id/eprint/637

Actions (login required)

View Item
View Item