RANCANG BANGUN MESIN PERONTOK TANGKAI LADA

Fadhilah, Arkam and Herifiadi, Herifiadi and Zoki, Zoki (2018) RANCANG BANGUN MESIN PERONTOK TANGKAI LADA. Diploma thesis, Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
FADHILAH ARKAM (3 PCM A) 2018.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)

Abstract

Buah Ladaatau yang biasa juga di sebut Merica salah satu rempah yang
berbentuk biji-bijian kecil.Latin Piper Albi Linnyaitu tanaman kaya akan
kandungan kimia, seperti minyak lada, minyak lemak, juga pati.Proses
pengolahan lada dari mulai pemetikan,perendaman,pencucian, hingga
pengeringan saat ini masih dilakukan secara tradisional dan lamanya waktu yang
dibutuhkan untuk sekali panen ialah18-23 hari. Rancang bangun mesin perontok
tangkai lada dibuat untuk memisahkan buah lada dari tangkainya sebelum
dimasukkan kedalam karung. Selain itu,dengan dirontoknya tangkaiakan
mempercepat proses perendaman dan proses pembersihan biji lada setelah
perendaman serta dapat menghemat dalam penggunaan karung. Tahapan yang
dilakukan untuk membuat rancangan yang baik dengan menggunakan Metode
Perancangan VDI 2222 dan Metode Pengujian ( Eksperiment ). Adapun bagian –
bagian dari mesin perontok tangkai lada ialah kerangka, hopper, ruang perontok,
sistem perontok, sistem saringan, saluran pengeluaran lada dan tangkai. Dari
hasil uji coba yang dilakukan buah yang rontok mencapai 87%-99% dan
didapatlah rpm yang optimal untuk merontokkan lada yaitu 550 dengan hasil
buah yang rontok mencapai 81,74 gram dari 100 gram berat awal.
Kata kunci:perontok, lada, tangkai

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci:perontok, lada, tangkai Keywords: thresher, pepper, stalk
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: DIII Teknik Perancangan Mekanik
Depositing User: Mardliyah Ayu
Date Deposited: 05 Aug 2021 02:19
Last Modified: 05 Aug 2021 02:19
URI: http://repository.polman-babel.ac.id/id/eprint/41

Actions (login required)

View Item
View Item